Cek Penerima BPUM 2022 di Link eform.bri.co.id untuk Dapat BLT UMKM Rp600.000 yang Akan Segera Cair

- 1 Agustus 2022, 20:47 WIB
Simak informasi dan penjelasan cara cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id, untuk dapat BLT UMKM Rp600.000 yang akan segera cair.
Simak informasi dan penjelasan cara cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id, untuk dapat BLT UMKM Rp600.000 yang akan segera cair. /Tangkap layar eform.bri.co.id.

PR DEPOK – Simak, berikut cara cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id untuk dapat BLT UMKM Rp600.000 yang akan segera cair.

Bantuan Produktif Usaha Mikro atau BPUM 2022 hingga saat ini masih terus dicari informasi jadwalnya oleh masyarakat, terutama yang sudah menjadi anggota UMKM.

Untuk bisa dapat dana BLT UMKM Rp600.000 yang akan segera cair, masyarakat bisa lebih dulu cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id secara online melalui HP atau komputer, sesuai dengan peraturan pencairan tahun lalu.

Baca Juga: Kabar BSU Agustus 2022 Terbaru, Kapan Bantuan Subsidi Upah Disalurkan? Kemnaker Beri Penjelasan Ini

BPUM 2022 ini hanya akan diberikan kepada masyarakat yang sudah terdaftar sebagai anggota UMKM yang termasuk ke dalam kategori penerima bantuan terkait.

Sedikit informasi, pihak Kemenkop UKM sempat memberikan informasi kenapa dana BPUM 2022 belum bisa dicairkan karena dana yang akan disalurkan belum diberikan oleh Kementerian Keuangan.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari situs eform.bri.co.id, berikut ini penjelasan cara cek penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM.

Baca Juga: Ahli Sebut Kebijakan Soal PSE sebagai Langkah Tegas Penegakan Sektor Digital di Indonesia

1. Tahap pertama, akses link eform.bri.co.id untuk cek penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: eform.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x