Cara Cek Bansos Kemensos 2022 Online Lewat Link Resmi Berikut untuk Cairkan BPNT atau PKH Tahap 3

- 10 Agustus 2022, 11:35 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan cara cek bansos Kemensos 2022 online lewat link cekbansos.kemensos.go.id agar bisa cairkan bantuan PKH tahap 3 atau BPNT Kartu Sembako.
Ilustrasi - Berikut penjelasan cara cek bansos Kemensos 2022 online lewat link cekbansos.kemensos.go.id agar bisa cairkan bantuan PKH tahap 3 atau BPNT Kartu Sembako. // Pixabay.com

6. Klik 'Cari Data' untuk melihat hasil pencarian.

Jika terdaftar sebagai penerima bansos, akan muncul informasi dengan keterangan Nama Penerima Umur, dan deretan jenis bantuan seperti PKH, BPNT, BST dan PBI.

Kemudian dalam salah satu kolom bantuan seperti BPNT atau PKH, akan terisi informasi Status (YA), Keterangan (Proses Bank Himbara/PT Pos), dan Periode (Agustus 2022).

Bagi penerima BPNT, Anda sudah dapat mencairkan bantuan sebesar Rp200.000 melalui Kantor Pos atau PT Pos Indonesia terdekat.

Sementara untuk penerima PKH, bantuan dapat diambil lewat Bank Himbara seperti BRI, BNI, BTN dan Mandiri.

Baca Juga: Tingkatkan Opsi Lini Tengah, Manchester United Mulai Bidik Sergej Milinkovic-Savic

Terkait besaran bantuan PKH 2022 tahap 3, akan tergantung dengan kategori penerimanya, berikut rinciannya;

- Ibu hamil atau nifas mendapat Rp750.000.

- Anak usia dini atau balita 0-6 tahun memperoleh Rp750.000.

Baca Juga: Hari Ini Aksi 'Gerakan Buruh Bersama Rakyat' akan Geruduk DPR MPR, Simak Beberapa Ruas Jalan yang Dialihkan

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x