BPNT Agustus 2022 Cair Tanggal Berapa? Intip Jadwalnya hingga Cek Nama Penerima Lewat Link Resmi Kemensos

- 12 Agustus 2022, 18:50 WIB
Ilustrasi. Tanggal cair BPNT Agustus 2022 kemungkinan dilakukan hingga akhir bulan, maka dari itu segera cek nama penerima lewat link resmi Kemensos.
Ilustrasi. Tanggal cair BPNT Agustus 2022 kemungkinan dilakukan hingga akhir bulan, maka dari itu segera cek nama penerima lewat link resmi Kemensos. /ANTARA/Destyan Sujarwoko.

PR DEPOK - BPNT atau Bantuan Pangan Non-Tunai merupakan bansos yang masih dinanti tanggal pencairannya oleh masyarakat di Agustus 2022, terutama penerima.

Pasalnya, hingga memasuki pertengahan bulan, BPNT Agustus 2022 belum ada informasi bakal dicairkan kapan tanggal berapa.

Untuk itu, simak artikel ini sampai selesai yang akan mengulas jadwal tanggal pencairan hingga cek nama penerima di link resmi Kemensos.

Penting diketahui, BPNT termasuk yang bakal disalurkan pada Agustus 2022 ini merupakan salah satu upaya pemerintah dalam membantu ketahanan pangan masyarakat miskin.

Baca Juga: Tunggu Pendaftaran Gelombang 41? Yuk Simak Dulu Syarat dan Ketentuan Calon Pendaftar Kartu Prakerja

Melalui program BPNT yang disalurkan dalam bentuk saldo sembako rutin per bulan, pemerintah dan Kemensos selaku penyalur berharap agar bantuan bisa tepat sasaran dan tepat guna.

Berdasarkan ketentuan, BPNT ini disalurkan secara rutin tiap bulan berupa saldo sembako Rp200.000 yang bisa digunakan untuk membeli beras, telur, ayam, buah hingga daging di e-waroeng.

Namun seperti yang diketahui, BPNT Agustus 2022 hingga pertengahan bulan ini belum juga disalurkan, hingga membuat penerima manfaat bertanya-tanya.

Baca Juga: Tatap Laga Lawan PSIS, Made Harap Persib Bisa Lupakan Hasil Buruk

Lantas kapan dan tanggal berapa BPNT Agustus 2022 bakal dicairkan Kemensos? Simak perkiraan jadwal pencairannya di bawah ini.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x