Cara Daftar DTKS Kemensos 2022 di Aplikasi Cek Bansos, Dapatkan Bansos PKH dan BPNT Cair September

- 1 September 2022, 06:28 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara daftar DTKS secara online melalui HP agar dapatkan bansos PKH tahap 3.
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara daftar DTKS secara online melalui HP agar dapatkan bansos PKH tahap 3. /Tangkap layar DTKS.

PR DEPOK - Simak informasi cara daftar DTKS Kemensos 2022 di Aplikasi Cek Bansos untuk dapatkan bansos PKH dan BPNT cair September.

Sejumlah bantuan sosial akan kembali dicairkan pemerintah pada September 2022 termasuk diantaranya bansos PKH dan BPNT.

Untuk bisa mendapatkan bansos PKH dan BPNT, masyarakat harus terdaftar di DTKS Kemensos 2022.

Baca Juga: Link Streaming Liverpool vs Newcastle 1 September 2022: Misi Kebangkitan The Reds

DTKS Kemensos 2022 adalah Data Terpadu Kesejahteraan Sosial yang mencakup data 40% masyarakat dengan status kesejahteraan sosial rendah dan berhak diusulkan jadi penerima bansos, termasuk PKH dan BPNT.

Masyarakat layak ditetapkan masuk DTKS jika memenuhi syarat sebagai berikut:

1. Merupakan Warga Negara Indonesia atau WNI.

2. Masuk dalam golongan masyarakat miskin atau rentan miskin.

Baca Juga: Link Streaming Manchester City vs Nottingham Forest 1 September 2022 Mulai Pukul 1.30 WIB

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah