Cara Cek Penerima BLT BBM Rp600.000 yang Cair September 2022 di cekbansos.kemensos.go.id

- 1 September 2022, 14:25 WIB
Ilustrasi - BLT BBM Rp600.000 Cair September 2022, Segera Cek Nama Penerima Lewat cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - BLT BBM Rp600.000 Cair September 2022, Segera Cek Nama Penerima Lewat cekbansos.kemensos.go.id. /Pexels/Ahsanjaya

BLT BBM juga nantinya akan disalurkan kepada para pekerja dengan nominal yang sama seperti penerima manfaat.

“Jadi selain pemberian BLT BBM kepada 20.600.000 penerima manfaat, juga diberikan subsidi BBM bagi para pekerja, juga sebesar Rp600 ribu untuk kurang lebih 16 juta pekerja,” terangnya.

Baca Juga: Pemekaran Wilayah Papua untuk Pemerataan Pembangunan Sesuai Aspirasi Masyarakat

Masyarakat bisa cek daftar nama penerima BLT BBM secara mandiri lewat cekbansos.kemensos.go.id, dengan cara seperti yang dirangkum PikiranRakyat-Depok.com berikut ini :

1. Siapkanlah Kartu Tanda Penduduk atau KTP

2. Siapkan juga HP yang terkoneksi baik dengan internet

3. Bukalah laman cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos BPNT Rp200.000 September di cekbansos.kemensos.go.id

4. Kemudian masukkan data wilayah PM, seperti Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan

5. Masukkan nama lengkap PM sesuai dengan KTP

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah