Tembus 1 Juta Pendaftar, Berikut Syarat dan Cara Daftar Program Subsidi Tepat MyPertamina

- 1 September 2022, 21:12 WIB
Berikut ini dipaparkan syarat beserta cara untuk mendaftarkan diri dalam program Subsidi Tepat MyPertamina.
Berikut ini dipaparkan syarat beserta cara untuk mendaftarkan diri dalam program Subsidi Tepat MyPertamina. /Instagram/@Mypertamina.

5. Masukkan password untuk digunakan bila ada perubahan data. Catat dan ingat password ini.

Baca Juga: Cek Nama Penerima PKH Siswa SMP Tahap 3, Cairkan BLT Rp1,5 Juta di cekbansos.kemensos.go.id

6. Bila sudah diisi dengan benar, klik selanjutnya.

7. Isi data kontak & alamat secara lengkap, bila sudah terisi klik selanjutnya

8. Pilih jenis subsidi

9. Pilih tipe Customer

Baca Juga: BSU 2022 Rp600.000 Cair September, Ini Syarat dan Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji

10. Di bagian isian data kendaraan, upload foto, STNK serta foto kendaraan dan nopol. Pastikan foto yang diunggah jelas dan sesuai.

11. Masukkan data pengguna kendaraan yang didaftarkan.

12. Data kendaraan, instansi, dan penggunaan kendaraan boleh lebih dari satu atau sesuai dengan jumlah kendaraan yang dimiliki

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: MyPertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah