Cara Daftar dan Cek BLT BBM Rp600.000 di Aplikasi Ini Pakai HP, Cukup Sediakan KTP dan KK sebagai Syaratnya

- 5 September 2022, 09:36 WIB
Ilustrasi. Simak penjelasan cara daftar dan cek BLT BBM Rp600.000 di aplikasi pakai HP, cukup dengan sediakan KTP dan KK sebagai syaratnya.
Ilustrasi. Simak penjelasan cara daftar dan cek BLT BBM Rp600.000 di aplikasi pakai HP, cukup dengan sediakan KTP dan KK sebagai syaratnya. /PIXABAY/EmAji.

PR DEPOK – Simak, berikut cara daftar dan cek BLT BBM Rp600.000 di aplikasi pakai HP, cukup dengan sediakan KTP dan KK sebagai syaratnya.

Pencairan Bantuan Langsung Tunai atau BLT BBM sudah resmi dicairkan per tanggal 1 September lalu oleh Kemensos, dengan total bantuan senilai Rp12,96 triliun.

Adapun untuk bisa mendapatkan BLT Rp600.000 ini, masyarakat harus lebih dulu mengetahui dan melakukan cara daftar dan cara cek BLT BBM di aplikasi Cek Bansos pakai HP, hanya dengan menggunakan KTP dan KK.

Baca Juga: Catat Info PKH Tahap 3 Tahun 2022 Kapan Cair, Hanya untuk 7 Kategori Ini!

Pendaftaran dan pengecekan sama dengan peraturan pencairan bantuan PKH dan BPNT, karena BLT BBM juga hanya akan diberikan kepada masyarakat miskin dan pra miskin yang memang sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

“Mulai 1 September kemarin, pemerintah telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Bahan Bakar Minyak (BLT BBM) melalui Kementerian Sosial dengan total sebesar Rp12,96 triliun,” Kata Menteri Sosial (Kemensos), Tri Rismaharini, setelah rapat koordinasi penanganan terpadu bagi penyandang disabilitas psikologi, sebagaimana dikutip Pikiranrakyat.Depok.com pada Senin, 5 September 2022.

Berikut penjelasan lengkap cara daftar dan cek BLT BBM Rp600.000 di aplikasi Cek Bansos dengan modal KTP dan KK sebagai syaratnya.

Baca Juga: Jadwal Penutupan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 44, Simak Bocoran Tanggalnya

Cara daftar BLT BBM:

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah