Bagaimana Cara Cek Nama Penerima BPNT 2022 Oktober di HP? Akses Link Ini dan Cairkan Saldo Sembako Rp200.000

- 3 Oktober 2022, 13:07 WIB
Cek nama penerima BPNT 2022 penyaluran Oktober di HP caranya mudah, cukup siapkan KTP lalu akses cekbansos.kemensos.go.id.
Cek nama penerima BPNT 2022 penyaluran Oktober di HP caranya mudah, cukup siapkan KTP lalu akses cekbansos.kemensos.go.id. /Dok. Kemensos./Dok Kemensos.

Jika data yang dicari belum terdaftar di dalam DTKS, informasi yang akan muncul adalah keterangan yang menyatakan 'Tidak Terdapat Peserta/PM'.

Bagi yang terdata sebagai penerima bansos BPNT 2022, bantuan sebesar Rp200.000 dapat diambil melalui PT Pos Indonesia atau Kantor Pos terdekat.

Baca Juga: Kapan BLT BBM 2022 Tahap 2 Cair? Simak Penjelasan Lengkapnya dan Cara Cek Penerima Online

Guna mencairkan BPNT 2022 di Kantor Pos, penerima bisa membawa undangan dari Kemensos, KK, dan KTP sebagai syarat pencairan.

Setelah itu, BPNT 2022 dapat digunakan untuk membeli bahan pokok sesuai kebutuhan melalui e-Warong menggunakan saldo sembako yang didapat.

Diketahui bersama, BPNT 2022 ini disalurkan pemerintah khusus untuk keluarga yang termasuk kriteria miskin atau rentan miskin.

Baca Juga: Cara Merayakan Boyfriend Day Sederhana Tanpa Menguras Dompet, Mudah Ditiru dan Dijamin Pacar Makin Lengket

BPNT 2022 ini pun harus digunakan untuk membeli keperluan pokok sehari-hari seperti beras, telur, daging dan sebagainya.

Demikian rangkuman terkait tata cara cek nama penerima BPNT 2022 lewat HP secara online lewat link cekbansos.kemensos.go.id.***

Halaman:

Editor: Ramadhan D.W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah