Cek 7 Kategori Masyarakat Penerima PKH Tahap 4, Cair Oktober 2022 Online Lewat HP di Link Resmi

- 5 Oktober 2022, 10:36 WIB
Berikut ini merupakan daftar kategori masyarakat penerima bansos PKH tahap 4 yang cair Oktober 2022.
Berikut ini merupakan daftar kategori masyarakat penerima bansos PKH tahap 4 yang cair Oktober 2022. /ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo.

Baca Juga: Cara Cek Penerima BPNT Sembako Oktober 2022 secara Online Lewat HP di Link cekbansos.kemensos.go.id

3. Siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Kartu Keluarga (KK) untuk jadi rujukan data.

4, Masukkan alamat domisili yang meliputi nama Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Desa/Kelurahan (pastikan sesuai KTP dan KK).

5. Tulis nama lengkap (jangan disingkat) dan pastikan sesuai yang tertera di KTP dan KK.

6. Ketik delapan huruf kode yang muncul di layar ke kotak kosong putih.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Penerima PKH 2022 Tahap 4 Online Lewat HP

7. Tekan "captcha" untuk dapat kode anyar jika kode yang tersedia kurang jelas.

8. Klik "Cari Data".

Setelah itu, hasil pencarian akan menampilkan Nama Penerima, Usia, Wilayah, Jenis Bantuan yang didapat salah satunya bansos PKH.

Pada kolom PKH, akan muncul informasi Status (YA), Keterangan (Proses Himbara), dan Periode (Oktober 2022).

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah