Cara Daftar PKH Tahap 4 Oktober 2022, Hanya Modal KTP dan KK Bisa Dapat BLT Rp750.000

- 9 Oktober 2022, 19:16 WIB
Mudah, cara daftar PKH tahap 4 ini hanya memerlukan 2 dokumen, lakukan sekarang untuk cairkan bansos Oktober 2022.
Mudah, cara daftar PKH tahap 4 ini hanya memerlukan 2 dokumen, lakukan sekarang untuk cairkan bansos Oktober 2022. /ANTARA/

PR DEPOK - Berikut ini cara daftar PKH tahap 4 Oktober 2022 secara online lewat HP, masyarakat hanya membutuhkan KTP dan KK agar bisa dapatkan bansos.

PKH tahap 4 adalah salah satu bansos yang disalurkan Kemensos di bulan Oktober 2022 ini dan diperuntukkan bagi berbagai kategori masyarakat.

Mulai dari ibu hamil, lansia, penyandang disabilitas, balita, hingga anak sekolah bisa mendapatkan Program Keluarga Harapan ini.

Untuk mendapatkan bansos PKH tahap 4 ini, terdapat cara daftar yang harus diikuti oleh masyarakat terlebih dahulu.

Baca Juga: Daftar Film dan Drama Korea yang Dibintangi Jeon Yeo Been, Pemeran Hong Ji Hyo di Drakor Glitch

Namun, sebelum melakukan pendaftaran, masyarakat juga harus memenuhi sejumlah ketentuan atau syarat dari Kementerian Sosial.

Berikut ini syarat atau ketentuan bagi masyarakat yang ingin menjadi keluarga penerima manfaat atau KPM bansos.

- Masyarakat berasal dari keluarga yang tergolong kurang mampu atau rentan miskin.

- Terkena dampak pandemi Covid-19 atau kehilangan pekerjaan lantaran mengalami pemutusan hubungan kerja (PHK).

- Masyarakat bukan anggota TNI.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah