Cara Daftar PKH Lansia DKI Jakarta Online Lewat HP, Cek Syarat di sini untuk Bisa Dapat BLT Rp600.000

- 23 November 2022, 14:53 WIB
Ilustrasi. Cara daftar PKH lansia DKI Jakarta
Ilustrasi. Cara daftar PKH lansia DKI Jakarta /Irwansyah Putra/ANTARA/

Dengan begitu lansia tersebut bisa langsung mengusulkan diri jadi penerima BLT Rp600.000 dari PKH lansia.

Baca Juga: Penyebab Google Maps di Jawa Barat Mendadak Berubah Menjadi Warna Merah

Berikut cara cek status pendaftaran DTKS DKI Jakarta tahap 4 

• Buka kembali situs https://dtks.jakarta.go.id/ 

• Kemudian pilih menu 'Cek Status Pendaftaran ' yang terlampir di pojok kanan atas halaman situs

• Setelah itu masukkan NIK KTP yang didaftarkan sebelumnya 

• klik 'Cari', tunggu hingga muncul notifikasi, bahwa NIK KTP sudah terdaftar di DTKS DKI Jakarta tahap 4.

Baca Juga: 10 Ucapan Terima Kasih untuk Guru, Kirimkan Lwat Pesan WhatsApp di Hari Guru Nasional 25 November 2022

Setelah berhasil terdaftar langsung lakukan data pengusul PKH lansia, berikut cara daftar PKH lansia DKI Jakarta

Cara daftar PKH lansia DKI Jakarta 

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: Instagram @dkijakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x