Tata Cara Cek Penerima Bansos BBM 2022 Pakai NIK KTP secara Online

- 29 November 2022, 17:44 WIB
Ilustrasi - Tata Cara dapat BLT BBM 2022 secara online lewat HP.*
Ilustrasi - Tata Cara dapat BLT BBM 2022 secara online lewat HP.* /Pixabay/

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima Bansos Kemensos Rp900.000 Online Lewat HP

4. Isi dan lengkapi huruf kode yang ada di kotak kode

5. Klik “CARI DATA”.

Beberapa saat kemudian, data penerima bansos BBM 2022 yang terdata di dalam DTKS Kemensos akan muncul.

Sejatinya, total dana bantuan bansos BBM 2022 bernilai Rp600.000, hanya saja pencairannya dibagi ke dua tahap.

Baca Juga: PKH Tahap 4 Masih Cair sampai Akhir Tahun, Simak Cara Daftar DTKS Kemensos Online tuk Dapatkan Bansos

Dengan demikian, warga yang ditetapkan sebagai penerima bansos BBM 2022 bisa mencairkan Rp300.000 pada tahap 2 ini.

Lebih lanjut, warga perlu memenuhi syarat penerima bansos BBM 2022 tahap 2 terlebih dulu, berikut rinciannya.

Syarat Penerima Bansos BBM 2022

1. Warga Negara Indonesia atau WNI, dibuktikan dengan kepemilikan KTP

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah