BSU Tahap 8 Cair Awal Desember? Cek di Sini Status Penerima BLT Subsidi Gaji dan Cara Pencairan di Kantor Pos

- 30 November 2022, 21:09 WIB
Simak penjelasan tentang cara untuk mencairkan BSU 2022 di Kantor Pos dengan aplikasi PosPay.
Simak penjelasan tentang cara untuk mencairkan BSU 2022 di Kantor Pos dengan aplikasi PosPay. /Unsplash/Mufid Majnun/

PR DEPOK – BSU tahap 8 cair awal Desember? Simak informasinya di sini beserta cara cek status penerima BLT Subsidi Gaji dan cara pencairan BSU 2022 di Kantor Pos.

Seperti diketahui, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) telah penyaluran BSU 2022 tahap 1 hingga 7 kepada 11 juta pekerja dan buruh di Indonesia.

Bagi para pekerja yang belum atau masih berstatus calon penerima bansos tersebut, mulai mempertanyakan kapan BSU tahap 8 cair.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Leo dan Virgo Kamis, 1 Desember 2022: dalam Karier Kamu akan Dihormati

Bantuan yang juga disebut BLT Subsidi Gaji ini disebut-sebut akan kembali disalurkan pada awal Desember 2022 melalui Kantor Pos.

Pasalnya, Kemnaker sendiri menargetkan sejumlah penerima program BSU 2022 kepada sebanyak 14 juta pekerja atau buruh.

Oleh karena itu, timbul pertanyaan apakah BSU tahap 8 akan cair? Sebab masih ada target sekitar 3 juta pekerja lagi yang belum mendapatkan BSU 2022.

Baca Juga: Bansos Rp900.000 Cair di Kantor Pos Desember 2022, Login cekbansos.kemensos.go.id Cek Penerima

Berdasarkan spekulasi yang beredar, BSU tahap 8 akan segera cair pada awal bulan Desember, didukung juga jika kita melihat target penerima yang masih tersisa banyak.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x