BLT BBM Tahap 2 dan BPNT Desember 2022 Cair di Kantor Pos, Cek Penerima dengan Login cekbansos.kemensos.go.id

- 2 Desember 2022, 14:41 WIB
Ilustrasi - Cara cek penerima BLT BBM tahap 2 dan BPNT Desember 2022.
Ilustrasi - Cara cek penerima BLT BBM tahap 2 dan BPNT Desember 2022. /Pexels/Ahsanjaya

4. Lalu masukan juga 8 huruf kode captcha pada kotak kode.

5. Lanjut dengan klik tombol "Cari Data".

Baca Juga: Daftar Penerima BPNT Desember 2022 Ada di Sini, Segera Login Lewat Link cekbansos.kemensos.go.id

Setelah itu, tinggal tunggu beberapa saat hingga sistem memproses data yang dimasukan.

Jika masyarakat tergolong sebagai penerima, maka akan muncul pemberitahuan "Ya" serta data diri penerima bansos BPNT.

Setelah terdaftar menjadi penerima BPNT, maka otomatis akan mendapat dana bantuan tambahan yakni BLT BBM tahap 2.

Baca Juga: Set Top Box Gratis Masih Cair, Ini Cara Daftar Online agar Dapat Bantuan STB dari Kominfo

Lalu adapun besaran dana bansos BPNT yang akan diterima ini adalah total Rp2,4 juta dalam setahun pencairan

Dana ini akan dicairkan Rp200.000 setiap bulannya dalam bentuk saldo belanja bahan pokok seperti beras, daging, telur, buah, sayur, dan lain sebagainya.

Adapun untuk dana BLT BBM tahap 2, akan diberikan sebesar Rp300.000 kepada penerima BPNT Desember 2022.

Halaman:

Editor: Fajar Rahmawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x