BLT Lansia Cair Lagi Desember 2022, Cek Nama Penerima Bantuan di cekbansos.kemensos.go.id

- 7 Desember 2022, 10:45 WIB
Ilustrasi. Simak informasi soal pencairan BLT lansia Desember 2022, lengkap dengan cara cek nama penerima di situs cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi. Simak informasi soal pencairan BLT lansia Desember 2022, lengkap dengan cara cek nama penerima di situs cekbansos.kemensos.go.id. /Freepik./

- Terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS.

- Bukan ASN, PNS, TNI atau Polri.

- Terdampak Covid-19 atau kehilangan pekerjaan karena Pemutusan Hubungan (Kerja PHK).

Untuk yang merasa memenuhi syarat di atas, segera cek nama penerima BLT lansia di cekbansos.kemensos.go.id, siapa tahu termasuk dalam golongan penerima.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini, Rabu, 7 Desember 2022: Uang Datang dari Arah Tak Terduga

Berikut cara cek nama penerima BLT lansia di cekbansos.kemensos.go.id:

- Login ke situs cekbansos.kemensos.go.id lewat browser HP.

- Input alamat tempat tinggal, yang terdiri dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa sesuai kolom yang tersedia.

- Isikan nama lengkap lansia sesuai dengan yang tertera di Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Baca Juga: Vladimir Putin Diklaim Sakit Serius, Parkinson hingga Kanker 'Hantam' Tubuh Presiden Rusia

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah