Masih Cair, Siapa Saja yang Berhak Terima BPNT 2022? Cek Sekarang di Sini

- 16 Desember 2022, 20:45 WIB
BPNT 2022 senilai Rp600.000 masih cair ke masyarakat kriteria ini, segera cek di sini.
BPNT 2022 senilai Rp600.000 masih cair ke masyarakat kriteria ini, segera cek di sini. /Kemensos/

Perlu diperhatikan, BPNT 2022 ini cair ke masyarakat berupa saldo yang akan masuk ke saldo Kartu Sembako masyarakat.

Pencairan BPNT 2022 bulan ini dapat dilakukan di Kantor Pos sebelum akhir Desember ini. Pastikan masyarakat membawa sejumlah dokumen penting seperti KTP, KK, Kartu Sembako, dan surat undangan.

Masyarakat tentunya wajib memenuhi semua syarat yang telah ditetapkan pemerintah agar bisa menjadi penerima BPNT 2022 ini.

Masyarakat yang berhak menerima BPNT 2022 adalah masyarakat rentan miskin serta bukan bagian dari Aparatur Sipil Negara (ASN).

Baca Juga: Siap Cair Januari, Buruan Daftar Bansos 2023 via Online di Aplikasi Cek Bansos

Selain itu, masyarakat yang berhak menerima BPNT 2022 wajib terdaftar di DTKS Kemensos sebagai penerima bansos.

Masyarakat bisa daftar DTKS Kemensos secara online di aplikasi Cek Bansos yang dapat diunduh secara gratis di Google Play Store.

Setelah terdaftar di DTKS Kemensos, masyarakat bisa memastikan kembali apakah sudah terdaftar atau belum sebagai penerima BPNT 2022 dengan mengecek penerima di link cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut ini adalah cara cek penerima BPNT 2022 secara online di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Kemensos 2023 Online, Siapkan KTP dan KK tuk Dapatkan Bansos Tahun Depan

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah