Link cekbansos.kemensos.go.id Bisa Diakses di Sini, Dapatkan BPNT dan PKH dari Kemensos

- 28 Desember 2022, 13:25 WIB
Ilustrasi - Berikut ini link khusus untuk akses cekbansos.kemensos.go.id dan cek daftar penerima BPNT dan PKH bulan ini.
Ilustrasi - Berikut ini link khusus untuk akses cekbansos.kemensos.go.id dan cek daftar penerima BPNT dan PKH bulan ini. /Pexels/

Situs resmi Kemensos tersebut bisa diakses lewat link khusus dengan cara berikut ini.

- Buka situs cekbansos.kemensos.go.id dengan klik link ini.

- Tentukan wilayah penerima manfaat, terdiri dari provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, serta desa.

- Masukkan nama lengkap penerima manfaat sesuai dengan yang tercantum di KTP.

Baca Juga: 17 Twibbon Tahun Baru 2023 Gratis, Ada Desain Tulisan Pakai Bahasa Arab Lengkap dengan Cara Pasang

- Ketik ulang 8 huruf kode captcha yang muncul pada kotak di layar.

- Klik tombol 'Cari Data' dan pencarian daftar penerima bansos akan dimulai.

Apabila masyarakat terdaftar sebagai KPM BPNT atau PKH, maka data diri seperti nama lengkap, NIK KTP, jenis bansos, hingga status penyalurannya akan muncul di layar situs.

Demikian link untuk akses cekbansos.kemensos.go.id untuk cek daftar penerima BPNT dan PKH bulan ini.***

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah