PKH 2023 Cair Lewat Apa dan Berapa? Berikut Nominal BLT Ibu Hamil, Lansia, hingga Anak Sekolah

- 9 Januari 2023, 15:47 WIB
Ini informasi terkait penyaluran PKH 2023 serta nominal bantuan yang akan diterima oleh KPM.
Ini informasi terkait penyaluran PKH 2023 serta nominal bantuan yang akan diterima oleh KPM. /Pexels/

- Masukkan nama provinsi, kabupaten atau kota, serta kecamatan dan desa sesuai wilayah penerima manfaat.

- Ketik nama lengkap penerima manfaat sesuai yang tertera di KTP.

- Masukkan ulang 8 huruf kode captcha pada kotak yang tersedia di layar.

- Klik 'Cari Data'.

Setelah proses pencarian selesai, daftar penerima bansos PKH 2023 akan muncul di layar situs resmi Kemensos tersebut.

Baca Juga: Siap Berlaga Melawan Vietnam, Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong: Kami Datang untuk Menang!

Bagi masyarakat yang berstatus sebagai KPM, data seperti nama lengkap dan NIK KTP akan muncul di layar situs cekbansos.kemensos.go.id tersebut.

Demikian penjelasan terkait PKH 2023 cair lewat apa dan berapa nominalnya untuk setiap kategori penerima manfaat.***

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah