Kriteria Ibu Hamil Penerima PKH 2023, Cek Nama Anda di cekbansos.kemensos.go.id Seakrang!

- 14 Januari 2023, 11:16 WIB
Ilustrasi. Berikut merupakan cara cek penerima bansos berupa BLT Ibu Hamil dan BLT Balita tahap 1 tahun 2023 di situs Kemensos.
Ilustrasi. Berikut merupakan cara cek penerima bansos berupa BLT Ibu Hamil dan BLT Balita tahap 1 tahun 2023 di situs Kemensos. /Pixabay/fezailc

6. Klik tombol ‘cari’.

Sistem kemudian akan mencocokan Nama Keluarga Penerima Manfaat (KPM), wilayah yang diinput dan membandingkan dengan nama yang ada dalam database Kemensos.

Jika cocok, maka nama anda muncul sebagai KPM yang berhak menerima Bansos PKH ibu hamil 2023.

Baca Juga: Makanan Korea Ikonik yang Identik dengan Musim Dingin, Ada Tteokbokki hingga Hotteok

Apabila Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH 2023 kategori ibu hamil maka penyaluran dana akan dilakukan secara bertahap.

Tahap 1: Januari sampai Maret

Tahap 2: April sampai Juni

Baca Juga: Cek Penerima BLT Balita Tahap 1 2023 Online lewat HP, Klik di Sini

Tahap 3: Juli sampai September

Tahap 4: Oktober sampai Desember

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah