PKH Tahap 1 Cair Awal Februari 2023? Simak Bocoran Jadwal serta Cara Cek Penerima Bansos di Sini

- 30 Januari 2023, 16:56 WIB
Ini bocoran jadwal pencairan PKH tahap 1, cair awal Februari 2023? Simak penjelasannya serta cara cek penerima bansos di sini.
Ini bocoran jadwal pencairan PKH tahap 1, cair awal Februari 2023? Simak penjelasannya serta cara cek penerima bansos di sini. /Pixabay/

PR DEPOK - PKH tahap 1 cair awal Februari 2023? Simak bocoran jadwal serta cara cek penerima bansos di sini.

Bansos Kemensos 2023 mulai disalurkan kembali awal tahun ini, termasuk salah satunya PKH tahap 1.

Jika berkaca pada penyaluran di tahun sebelumnya, PKH tahap 1 mulai disalurkan di bulan Januari dan akan berlangsung selama tiga bulan, yakni hingga bulan Maret.

Lantas, benarkah PKH tahap 1 cair awal Februari 2023 mendatang? Berikut ini penjelasannya.

Baca Juga: Simak 2 Cara Ini Agar Dapat Bansos PKH 2023 di Bulan Februari Dari Kemensos

Apabila melihat pada jadwal pencairan di tahun sebelumnya, penyaluran PKH tahap 1 dilakukan antara bulan Januari hingga Maret.

Oleh karena itu, terkait tanggal pencairannya dapat diperkirakan bahwa bansos Kemensos tersebut disalurkan antara tanggal 1 hingga 31 setiap bulannya.

Untuk memastikan dana bantuan sudah cair atau belum, masyarakat bisa cek secara berkala lewat situs cekbansos.kemensos.go.id.

Selain untuk cek status bansos, situs cekbansos.kemensos.go.id juga bisa diakses untuk cek penerima bansos Kemensos tahun ini.

Baca Juga: Cek Daftar Penerima BLT Balita 2023 secara Online di Sini

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x