Update Pencairan KLJ Tahap 2 2024, Benarkah Akan Cair Minggu Ini? Berikut Informasinya

- 26 April 2024, 15:45 WIB
ILUSTRASI - Update Pencairan KLJ Tahap 2 2024
ILUSTRASI - Update Pencairan KLJ Tahap 2 2024 /Pixabay/belajatiraihanfahrizi/

PR DEPOK - Apakah benar Kartu Lansia Jakarta atau KLJ Tahap 2 2024 akan cair minggu ini? Cek informasi updatenya di artikel ini.

Memasuki minggu terakhir di bulan April 2024, informasi update terkait pencairan KLJ Tahap 2 2024 masih banyak diburu lansia di DKI Jakarta.

Pasalnya, bantuan yang pencairannya dinantikan sedari awal bulan April 2024 ini belum juga cair, padahal sudah mencapai tenggat waktu pencairannya.

Baca Juga: Berhasil Melawan Seekor Beruang, Ahli Karate di Jepang Ungkap Kronologinya

Lantas, kapankah KLJ Tahap 2 2024 akan cair? Benarkah KLJ Tahap 2 2024 Rp300.000 akan cair minggu ini? Berikut informasinya.

Dari pantauan terbaru tim PikiranRakyat-Depok.com, sampai saat ini ternyata belum ada info pasti kapan KLJ Tahap 2 2024 akan cair.

Hal ini terlihat dari salah satu postingan Dinas Sosial (Dinsos) DKI Jakarta di Instagram, saat ada salah satu warganet yang bertanya.

Baca Juga: 7 Mie Ayam Terkenal Enak dan Lezat di Sukabumi yang Wajib Dicoba

"Kartu Lansia Jakarta Tahap 2 kapan min," tanya warganet dengan nama akun @sevimujiasyanti di Instagram.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x