Cek Daftar Penerima BLT Anak Sekolah Februari 2023 Online Lewat HP

- 3 Februari 2023, 08:23 WIB
ILUSTRASI - Simak cara cek daftar penerima BLT anak sekolah 2023 online lewat cekbansos.kemensos.go.id.
ILUSTRASI - Simak cara cek daftar penerima BLT anak sekolah 2023 online lewat cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay.com

1. Buka situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Pada kolom ‘Wilayah PM’ masukkan wilayah domisi sesuai KTP, seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan dan desa.

Baca Juga: 3 Februari dalam Sejarah: Ada Tragedi Pembunuhan Massal Pertama di Amerika

3. Pada bagian ‘Nama PM’ isi nama lengkap penerima manfaat sesuai KTP.

4. Ketik ulang huruf kode captcha yang tertera dalam kotak kode.

5. Jika huruf kode tidak jelas, klik ulang kotak kode agar mendapatkan kode baru.

Baca Juga: KUR BRI 2023 Kapan Dibuka? Lengkap dengan Syarat Pinjaman hingga Rp500 Juta

6. Terakhir, klik ‘CARI DATA’.

Selanjutnya, sistem akan mencocokkan data yang dimasukkan dengan basis data di DTKS Kemensos.

Kemudian, akan muncul informasi status pemilik KTP apakah dinyatakan sebagai penerima PKH atau tidak.

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x