Tanggal Berapa KUR BRI 2023 Dibuka? Simak Bocoran Info serta Syarat Pinjaman di Sini

- 8 Februari 2023, 17:58 WIB
Ilustrasi – Cek tanggal berapa KUR BRI 2023 dibuka? Ini informasi dan syarat untuk pengajuan pinjaman modal hingga Rp500 juta.
Ilustrasi – Cek tanggal berapa KUR BRI 2023 dibuka? Ini informasi dan syarat untuk pengajuan pinjaman modal hingga Rp500 juta. //Unsplash/Mufid Majnun/

Baca Juga: 10 Link Twibbon Pray For Turkey Lengkap dengan Cara Pasangnya

- Maksimum pinjaman Rp25 juta atau berdasarkan ketentuan yang ditetapkan pemerintah.

- Suku bunga 6% efektif per tahun.

- Bebas biaya administrasi dan provisi.

- Maksimum masa pinjaman 3 tahun atau berdasarkan kontrak kerja.

- Penempatan: Singapura, Hong Kong, Taiwan, Brunei, Jepang, Korea Selatan, dan Malaysia.

Baca Juga: KUR Mandiri 2023 Kapan Dibuka? Ada 5 Kategori yang Tersedia, Salah Satunya Sediakan Pinjaman Rp500 Juta

Lantas, tanggal berapa KUR BRI 2023 ini dibuka? Berikut informasi yang disampaikan oleh pihak Bank BRI.

Pada salah satu unggahan di akun Instagram resmi @bankbri_id, disebutkan bahwa hingga saat ini KUR BRI 2023 masih harus menunggu informasi dari pemerintah.

"Untuk pinjaman KUR 2023, mohon kesediaan menunggu informasi dari pemerintah ya," tulis salah seorang admin akun yang membalas pertanyaan warganet, dikutip Pikiranrakyat-Depok.com.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Bank BRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x