Simak Info Suku Bunga KUR BRI 2023, Penuhi Syarat dan Ajukan Pinjaman hingga Rp500 Juta

- 8 Februari 2023, 20:38 WIB
Ilustrasi - Ini penjelasan mengenai suku bunga KUR BRI 2023, penuhi syarat berikut dan ajukan pinjaman hingga Rp500 juta.
Ilustrasi - Ini penjelasan mengenai suku bunga KUR BRI 2023, penuhi syarat berikut dan ajukan pinjaman hingga Rp500 juta. /Pexels/Andrea Piacquadio.

- Sudah melakukan usaha secara aktif selama minimal 6 bulan.

- Mempunyai Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau Surat Izin Usaha lainnya yang setara.

Baca Juga: Tes IQ: Temukan 5 Perbedaan dari Dua Gambar Ini dalam 30 Detik, Berarti Kamu Orang yang Jenius?

3. KUR TKI Bank BRI

- Individu adalah calon TKI yang akan berangkat ke negara tempat bekerja.

- Menyiapkan KTP, Kartu Keluarga, perjanjian kerja dengan pengguna jasa, perjanjian penempatan, paspor, visa, serta persyaratan lainnya sesuai ketentuan.

Selain syarat di atas, calon debitur juga akan mendapatkan ketentuan dari pihak bank untuk setiap jenis pinjaman yang diajukan.

Untuk KUR Mikro Bank BRI, maksimum pinjaman yang bisa diajukan adalah Rp50 juta dengan maksimum masa pinjaman untuk Kredit Modal Kerja adalah 3 tahun, sedangkan untuk Kredit Investasi adalah 4 tahun.

Baca Juga: BPNT 2023 Februari Cair Berapa? Begini Cara Cek Nama Penerima Bansos Sembako secara Online

Kemudian untuk KUR Kecil Bank BRI, pinjaman bisa diajukan kisaran Rp50 hingga Rp500 juta, dengan maksimum masa pinjaman untuk Kredit Modal Kerja selama 4 tahun, dan Kredit Investasi selama 5 tahun.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x