Apa Itu DTKS Kemensos? Simak Pengertian dan Cara Daftar Online agar Dapat PKH dan BPNT Februari 2023

- 10 Februari 2023, 14:43 WIB
Ilustrasi dafatar DTKS Kemensos untuk dapat PKH dan BPNT.
Ilustrasi dafatar DTKS Kemensos untuk dapat PKH dan BPNT. /PIXABAY/iqbalnuril

- Selanjutnya klik "Tambah Usulan."

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok, 11 Februari 2023 untuk Aries, Taurus dan Gemini: Percayai Keputusan Sendiri

Setelah itu Kemensos bekerjasama dengan lembaga daerah akan melakukan proses verifikasi dan validasi guna menentukan apakah pendaftaran DTKS layak diterima.

Jika diterima maka pengusul mempunyai kesempatan dapat PKH dan BPNT Februari 2023. Namun hal itu bergantung pada ketersediaan anggaran dan kuota penerima yang masih tersedia.

Dikutip dari Antara sasaran penerima PKH 2023 mencapai 10 jua KPM, sedangkan BPNT 12,8 juta. Demikian informasi mengenai pengertian apa itu DTKS Kemensos berikut cara daftar online.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah