KUR BRI 2023 Rp50 Juta Tanpa Jaminan Tambahan Dibuka Februari? Cek Syarat dan Dokumen yang Dibutuhkan

- 14 Februari 2023, 20:17 WIB
Begini persiapan dokumen untuk ajukan pinjaman KUR BRI 2023 Rp50 juta.
Begini persiapan dokumen untuk ajukan pinjaman KUR BRI 2023 Rp50 juta. /Unsplash/Mufid Majnun/

2. Usaha yang menjadi objek pembiayaan telah berdiri sekurang-kurangnya 6 bulan berturut-turut.

3. Saat ini belum ada program pinjaman bank selain pinjaman konsumtif seperti KPR, KKB, dan kartu kredit.

4. Memiliki riwayat kolektibilitas atau pembayaran pinjaman dengan lancar.

Baca Juga: 20 Link Twibbon Isra Miraj 2023 Mudah Dipasang dan Gratis Didownload, Bagikan Sekarang Juga!

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Laman BRI, dokumen yang harus disiapkan untuk mengajukan KUR BRI dengan jumlah pinjaman maksimal Rp50 juta antara lain:

- identitas yang diminta berupa Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) bagi calon debitur atau peminjam.

- Usaha yang menjadi objek pembiayaan harus memiliki izin usaha berupa Nomor Induk Usaha (NIB) atau dokumen usaha lain yang dipersyaratkan.

Jika memenuhi persyaratan dan memiliki dokumen yang dibutuhkan, begitu dibuka bisa langsung ke kantor Bank BRI terdekat untuk mengajukan KUR.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah