PKH Tahap 1 Februari 2023 Kapan Cair? Cek Penerima Berkala via cekbansos.kemensos.go.id, Dapatkan Rp900.000

- 17 Februari 2023, 10:20 WIB
Ilustrasi penerima PKH tahap 1 2023
Ilustrasi penerima PKH tahap 1 2023 /WAHDI SEPTIAWAN/ANTARA FOTO

PR DEPOK - Artikel ini menyajikan informasi terkait bansos PKH tahap 1 Februari 2023 kapan cair? cek secara berkala via cekbansos.kemensos.go.id.

Program Keluarga Harapan (PKH) adalah salah satu bansos yang disalurkan pemerintah, biasanya pemerintah akan menyalurkan bansos PKH ini secara bertahap.

Biasanya bansos PKH tahap 1 2023 akan disalurkan pada Januari-Maret dan pada Februari akan cair tanggal 1-28 akhir bulan ini.

Baca Juga: 15 Twibbon Isra Miraj 2023 dengan Desain Terbaru dan Islami, Cocok Jadi Profil Facebook dan WhatsApp

Masyarakat yang sudah terdaftar di DTKS bisa cek penerima secara berkala via cekbansos.kemensos.go.id.

PKH berbeda dengan BPNT. Diketahui BPNT adalah bantuan non tunai yang akan diberikan berupa sembako seperti beras, minyak. gula, dan telur seharga Rp2,4 juta per tahun yang akan disalurkan secara bertahap dengan nominal Rp200.000.

Sedangkan, PKH adalah bantuan berupa uang tunai yang akan disalurkan pada 7 kategori dengan besaran dana yang berbeda.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Harian Leo, Virgo, Libra, dan Scorpio untuk 17-18 Februari 2023: Keuangan yang Buruk

7 kategori tersebut adalah:

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x