Informasi Terbaru Bocoran Jadwal Pencairan PKH 2023 Tahap 1 Lengkap dengan Cara Cek Penerima

- 17 Februari 2023, 12:52 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos PKH tahap 1 pada Februari 2023
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos PKH tahap 1 pada Februari 2023 //Instagram.com/@bank_indonesia/

PR DEPOK – Ramai dicari seputar penyaluran dana perlindungan sosial untuk masyarakat melalui bansos Program Keluarga Harapan PKH 2023.

Seperti tahun sebelumnya, bansos PKH disalurkan kepada masyarakat dalam empat kali setahun. Melalui bansos PKH 2023 ini Pemerintah memberikan bantuan uang tunai kepada masyarakat yang kurang mampu yang terbagi dalam tujuh kategori.

Adapun tujuh kategori penerima bansos PKH 2023 tersebut meliputi anak usia dini atau balita, Ibu hamil, lansia, penyandang disabilitas, dan siswa tingkat SD, SMP, dan SMA. Besaran dana yang disalurkan per kategori juga berbeda beda.

Baca Juga: 25 Twibbon Isra Miraj 2023 Dengan Desain Islami, Cocok Dibagikan ke Grup WhatsApp Keluarga

Berikut rincian besaran dana yang diterima KPM melalui bansos PKH 2023.

- Kategori anak usia dini atau balita dapat bansos PKH sebesar Rp750.000 per tahap

- Kategori ibu hamil dapat bansos PKH sebesar Rp750.000 per tahap

- Kategori lanjut usia (lansia) dapat bansos PKH sebesar Rp600.000 per tahap

Baca Juga: Lebih dari 10.000 Jiwa Terdampak Banjir Solo, Gibran: Warga Dievakuasi ke Tempat yang Layak

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x