Kapan PKH Jawa Barat 2023 Cair? Cek Infonya di Sini

- 20 Februari 2023, 21:57 WIB
Kapan PKH Jawa Barat 2023 cair kepada masyarakat? Cek bocoran jadwal pencairan serta nominal bansos Kemensos tahun ini.
Kapan PKH Jawa Barat 2023 cair kepada masyarakat? Cek bocoran jadwal pencairan serta nominal bansos Kemensos tahun ini. /Reuters/Beawiharta/

Baca Juga: Facebook dan Instagram Rilis Centang Biru Berbayar, Dikenakan Biaya Rp182 Ribu per Bulan

- Kategori anak sekolah tingkat SD mendapatkan dana sebesar Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 per tahun.

- Kategori anak sekolah tingkat SMP mendapatkan dana sebesar Rp375.000 per tahap atau Rp1,5 juta per tahun.

- Kategori anak sekolah tingkat SMA mendapatkan dana sebesar Rp500.000 per tahap atau Rp2 juta per tahun.

- Kategori ibu hamil mendapatkan dana bantuan sebesar Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahun.

Baca Juga: Syarat Daftar Kartu Prakerja 2023 untuk Ikuti Seleksi Gelombang 48

- Kategori balita usia 0-6 tahun mendapatkan dana bantuan sebesar Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahun.

Terkait kapan PKH Jawa Barat 2023 cair, jika berkaca pada penyaluran di tahun 2022, maka dana tahap 1 akan disalurkan pada bulan Januari, Februari, dan Maret.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah