Cek Penerima BPNT 2023 yang Sudah Cair Rp400.000 di cekbansos.kemensos.go.id, Siapkan KTP

- 13 Maret 2023, 09:09 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan terkait cara cek penerima bansos BPNT 2023 yang sudah cair di cekbansos.kemensos.go.id.
Berikut ini merupakan penjelasan terkait cara cek penerima bansos BPNT 2023 yang sudah cair di cekbansos.kemensos.go.id. /ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif/

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo dan Virgo Hari Ini dan Besok 13–14 Maret 2023: Stabilitas di Tempat Kerja

1. Buka browser dan ketik cekbansos.kemensos.go.id

2. Input wilayah sesuai dengan KTP

3. Input nama lengkap

4. Masukan kode Captcha ke dalam kolom

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer dan Gemini Hari Ini dan Besok 13–14 Maret 2023: Ketegangan dalam Hubungan

5. Klik Cari Data

Setelah itu, tunggu hasil pencairan yang akan menampilkan data diri, jenis bansos, dan status Ya atau Tidak di dalam kolom.

Masyarakat mendapatkan bantuan uang tunai Rp400.000, yang sebelumnya sempat mengira akan menerima Rp600.000.

Nominal tersebut akumulasi dari bulan Januari, Februari, dan Maret, tapi ternyata masyarakat hanya menerima rafel 2 bulan saja.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah