Bansos Pangan 2023: Bantuan Beras 10 Kg, Daging Ayam, dan Telur di Bulan Ramadhan

- 27 Maret 2023, 19:03 WIB
Ilustrasi - Bansos pangan 2023, bantuan 10 kg beras, daging ayam, dan telur selama Ramadhan, upaya pemerintah untuk memastikan kecukupan bahan pokok.
Ilustrasi - Bansos pangan 2023, bantuan 10 kg beras, daging ayam, dan telur selama Ramadhan, upaya pemerintah untuk memastikan kecukupan bahan pokok. /Sri Yatni/

 

Bantuan beras 10 kg akan diberikan selama 3 bulan, dari Maret hingga Mei 2023.

Masyarakat yang akan menerima bantuan ini adalah mereka yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) ) dari Kementerian Sosial.

Baca Juga: BPNT 2023: Begini Syarat Penerima Bantuan Rp2,4 Juta, Buka Link cekbansos.kemensos.go.id

Dengan demikian, masyarakat yang terdaftar sebagai penerima manfaat PKH atau BPNT 2023 akan mendapat tambahan bantuan berupa 10 kg beras.

Bansos Pangan 2023 Juga Menyalurkan Daging Ayam dan Telur

Selain bantuan 10 kg beras, pemerintah juga akan memberikan daging ayam dan telur gratis.

 

Namun, tidak semua KPM (Keluarga Penerima Manfaat) akan mendapatkan bantuan tambahan berupa daging ayam dan telur gratis.

Baca Juga: Ajukan KUR Bank Mandiri 2023: Pinjaman Rp100 Juta Dibuka hingga Akhir Tahun, Begini Caranya

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x