Bansos PKH 2023 Tahap 2: Kategori Penerima dan Nominal yang Cair di Bulan Ramadhan

- 31 Maret 2023, 15:12 WIB
Ilustrasi - Para penerima bansos PKH 2023 tahap 2 yang cair di bulan Ramadhan.
Ilustrasi - Para penerima bansos PKH 2023 tahap 2 yang cair di bulan Ramadhan. /ANTARA/Makna Zaezar/

6. Lansia menerima bantuan sosial Program Keluarga Harapan senilai Rp600.000.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos PKH 2023 yang Cair di Bulan Ramadhan Ini, Begini Persyaratannya

7. Penyandang disabilitas mendapatkan bantuan sosial Program Keluarga Harapan senilai Rp600.000.

Kepada tiap-tiap KPM, bansos tersebut akan disalurkan dalam bentuk tunai yang ditransfer ke rekening Bank Himbara.

 

Bank Himbara adalah perhimpunan bank milik negara yang terdiri dari BTN, BNI, BRI, dan Bank Mandiri.

Jika masyarakat ingin mencairkan dananya tinggal datang ke ATM dengan membawa KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) atau kartu ATM.

Baca Juga: Jadwal Pencairan PKH 2023 Tahap 2, Cek Penerima Bansos hingga Rp750.000 Ramadhan Ini

Demikian informasi tentang seputar bansos PKH 2023 tahap 2 berikut kategori penerima dan nominal yang cair di bulan Ramadhan.***

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x