KJP Plus bulan April 2023 Resmi Cair Hari Ini, Berikut Daftar Nama Penerima Jenjang SD-SMK

- 4 April 2023, 11:13 WIB
Sudah cair, cek namamu lewat link ini untuk bisa ambil dana KJP Plus bulan April 2023
Sudah cair, cek namamu lewat link ini untuk bisa ambil dana KJP Plus bulan April 2023 /Tangkapan layar situs kjp.jakarta.go.id

PR DEPOK- Hore! KJP Plus bulan April 2023 yang telah lama dinantikan akhirnya resmi cair pada hari ini.

Diketahui, jadwal pencairan KJP Plus bulan April 2023 berbeda dengan pencairan di bulan sebelumnya, yakni pada bulan Januari, Februari, dan Maret yang cair di tanggal 1.

Sedangkan KJP Plus bulan April 2023 cair di tanggal 3 April 2023. Informasi tersebut diumumkan langsung melalui Instagram P4OP Dinas Pendidikan Jakarta.

Baca Juga: Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Semua Keluarga, Lengkap Dengan Teks Latin dan Tejemahnya

"Pencairan dana KJP Plus Tahap II Tahun 2022 bulan April dilaksanakan mulai tanggal 3 April 2023 dengan jumlah penerima 803.121 peserta didik," bunyi keterangan dari Instagram @upt.p4op yang dikutip Pikiranrakyat-Depok.com, Selasa 4 April 2023.

Dengan demikian, penyaluran KJP Plus Tahap II Tahun 2022 telah berakhir, lalu untuk selanjutnya pencairan akan difokuskan kepada penerima KJP Plus Tahap I Tahun 2023.

Baca Juga: 7 Kategori Masyarakat yang Layak Terima Bansos PKH Tahap 2 April 2023, Cek Nama Penerima Manfaat di Sini

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x