BPNT akan Cair April 2023? Syarat dan Cara Cek Penerimanya Ada di Sini

- 6 April 2023, 13:28 WIB
Ilustrasi - BPNT akan cair April 2023 untuk masyarakat yang memenuhi syarat.
Ilustrasi - BPNT akan cair April 2023 untuk masyarakat yang memenuhi syarat. /HUMAS JABAR/

PR DEPOK – Sejumlah masyarakat mempertanyakan mengenai apakah BPNT akan cair April 2023?

 

Maka dari itu, Anda harus menyimak artikel ini untuk mengetahui apakah BPNT akan cair April 2023 lewat artikel ini.

Selain informasi tentang kejelasan BPNT akan cair April 2023, di sini juga akan diterangkan  sejumlah syarat dan cara cek penerimanya.

Pemerintah melalui Kemensos terus menghadirkan Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT kepada masyarakat yang berhak.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Anak Sekolah 2023, Dana Rp4,4 Juta Tersedia bagi Siswa SD, SMP hingga SMA

Pada tahun ini, penyalurannya dilakukan dalam bentuk tunai lewat ATM bank Himbara dan Kantor Pos.

Bantuan tersebut akan diberikan sebesar Rp200.000 per bulan atau Rp2,4 juta dalam setahun.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x