PKH Tahap 2 2023 Cair Lewat Apa? Ini Skema Penyaluran dan Jadwal Pencairannya

- 18 April 2023, 12:05 WIB
Ilustrasi penerima PKH tahap 2 2023.
Ilustrasi penerima PKH tahap 2 2023. /ANTARA/

PR DEPOK - PKH tahap 2 2023 cair lewat apa? Simak penjelasan terkait skema penyaluran dan jadwal pencairannya.

Program Keluarga Harapan atau PKH tahap 2 2023 masih akan dicairkan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

PKH tahap 2 2023 menyasar tujuh kategori masyarakat yang datanya masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS Kementrian Sosial (Kemensos).

Baca Juga: Wajib Diantisipasi! Ini Titik Rawan Macet di Jalur Pantura yang Harus Dihindari saat Mudik Lebaran 2023

Tujuh kategori masyarakat yang jadi KPM PKH tahap 2 2023 mendapatkan besaran bantuan berbeda dengan rincian sebagai berikut:

- Kategori ibu hamil dan balita Rp750.000.

- Kategori lansia dan penyandang disabilitas berat Rp750.000.

Baca Juga: Cegah Mabuk! Wajib Siapkan 5 Jenis Makanan Ini saat Mudik Lebaran 2023

- Siswa SMA Rp500.000.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x