Dana BPNT April 2023 Cair di Bank BRI, Ini Besaran yang Diterima dan Cek Sekarang

- 22 April 2023, 14:30 WIB
ilustrasi - Dana BPNT April 2023 sudah mulai cair di Bank BRI.
ilustrasi - Dana BPNT April 2023 sudah mulai cair di Bank BRI. /Chanelsulsel/

Bank Himbara adalah Himpunan Bank Milik Negara yang terdiri dari BRI, BTN, BNI, dan Bank Mandiri.

Baca Juga: Nomor Penting Saat Mudik Lebaran yang patut Anda Ketahui agar Perjalanan Nyaman Sampai Tujuan

Penarikan dana tunai dapat dilakukan di ATM Bank Himbara menggunakan KKS (Kartu Kesejahteraan Sosial) atau kartu ATM.

2. Rekening BSI.

 

Khusus bagi KPM yang berada di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, pencairan dana tunai melalui rekening Bank Syariah Indonesia atau BSI.

3. Kantor Pos.

Baca Juga: Dana BPNT 2023 Mulai Cair Lewat ATM BRI Hari Ini, Simak Syarat Terima BLT Sembako yang Perlu Anda Penuhi

Pencairan dana tunai dilakukan di Kantor Pos jika dalam waktu tertentu KPM tidak segera menarik uangnya di bank penyalur.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah