Syarat Penerima BPNT April 2023, Salah Satunya Harus Terdaftar di DTKS, Cek di cekbansos.kemensos.go.id

- 25 April 2023, 18:15 WIB
Ilustrasi - Cek di cekbansos.kemensos.go.id agar bisa memastikan BPNT April 2023 dapat Anda terima.
Ilustrasi - Cek di cekbansos.kemensos.go.id agar bisa memastikan BPNT April 2023 dapat Anda terima. /Instagram @kemensosri/

Tak semua masyarakat bisa mendapat BPNT April 2023 ini, pasalnya ada beberapa syarat yang harus dipenuhi unuk mendapatkan dana tersebut.

Baca Juga: Dana Tunai Rp400.000 dari BPNT April 2023, Cek Penerimanya dengan Mencocokkan Data Berikut

Berikut ini sejumlah syarat untuk menjadi penerima bansos sembako tersebut:

1. Tercatat sebagai WNI yang dapat dibuktikan dengan NIK.

 

2. Telah terdaftar di DTKS Kemensos.

3. Bukan berprofesi sebagai ASN, TNI atau Polri.

Baca Juga: Beras, Daging Ayam, Telur dari Bansos Pangan 2023, Simak Cara Cek Penerima di Link Resmi

4. Masyarakat yang tergolong miskin atau rentan miskin atau terkena PHK.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah