Cara Cek Nama Lansia Penerima PKH Tahap 2 2023 via Link cekbansos.kemensos.go.id

- 26 April 2023, 06:34 WIB
Berikut cara cara cek nama lansia penerima bansos PKH Tahap 2 2023 via link cekbansos.kemensos.go.id.*
Berikut cara cara cek nama lansia penerima bansos PKH Tahap 2 2023 via link cekbansos.kemensos.go.id.* /ANTARA/Adiwinata Solihin/

PR DEPOK - Berikut ini akan dijelaskan cara cek nama lansia penerima PKH Tahap 2 2023 via link cekbansos.kemensos.go.id secara online.

 

Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan program bansos yang rutin diberikan oleh pemerintah kepada keluarga miskin dan rentan miskin di seluruh wilayah Indonesia.

Di tahun 2023 sendiri, pemerintah kembali menyalurkan bantuan PKH ini dengan menyasar 10 juta KPM (Keluarga Penerima Manfaat) termasuk lansia.

Adapun untuk pencairannya, bansos PKH ini akan dibagi pemerintah menjadi empat tahapan atau periode per tiga bulan, seperti:

Baca Juga: Gencatan Senjata selama 72 Jam di Sudan Dimanfaatkan Banyak Negara untuk Lakukan Evakuasi

• PKH Tahap 1:Januari-Maret
• PKH Tahap 2:April-Juni
• PKH Tahap 3:Juli-September
• PKH Tahap 4:Oktober-Desember

Dari empat tahapan pencairan PKH 2023 tersebut, PKH Tahap 2 2023 tuk lansia merupakan pencairan lanjutan dari tahap sebelumnya yaitu Tahap 1.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah