PKH Tahap 2 Cair April hingga Mei 2023? Simak Info Terbaru dan Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 26 April 2023, 07:40 WIB
Simak informasi terbaru terkait bansos PKH tahap 2 yang cair April hingga Mei 2023, juga cek penerima di cebansos.kemensos.go.id.
Simak informasi terbaru terkait bansos PKH tahap 2 yang cair April hingga Mei 2023, juga cek penerima di cebansos.kemensos.go.id. /ANTARA/ Asep Fathulrahman//

PR DEPOK – Bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan atau PKH Tahap 2 sudah disalurkan pada pertengahan bulan April lalu, tepatnya sebelum hari raya Lebaran 2023.

Apakah penyaluran PKH Tahap 2 berlanjut setelah Lebaran hingga bulan Mei mendatang?

Artikel ini akan mengulas informasi terbaru mengenai penyaluran PKH Tahap 2 dan cara cek penerima bansos ini lewat situs cekbansos.kemensos.go.id.

Pemerintah telah memastikan bahwa bansos PKH Tahap 2 akan kembali disalurkan setelah Lebaran 2023.

Baca Juga: Cara Cek Nama Lansia Penerima PKH Tahap 2 2023 via Link cekbansos.kemensos.go.id

PKH Tahap 2 akan cair pada bulan April - Mei 2023 kepada masyarakat miskin yang tergolong sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

“Hal ini untuk mengantisipasi mudik, libur nasional, karena jika dipaksakan tetap dilakukan penyalurannya tidak efektif,” kata Direktur Utama PT Pos Indonesia Faizal R Djoemadi seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara.

Meski demikian, belum ada kepastian tanggal cairnya karena masih dalam masa cuti hari raya.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x