Cara Daftar BLT Balita 2023 Online Melalui HP Agar Dana PKH Cair Bulan Mei

- 14 Mei 2023, 06:48 WIB
Ilustrasi -  Selain BLT balita 2023, PKH sendiri juga terdiri dari beberapa BLT seperti untuk lansia, penyandang disabilitas, ibu hamil, dan anak usia sekolah.
Ilustrasi - Selain BLT balita 2023, PKH sendiri juga terdiri dari beberapa BLT seperti untuk lansia, penyandang disabilitas, ibu hamil, dan anak usia sekolah. /IST/

- Pilih opsi 'Tambah Usulan'.

 

- Masukkan informasi pribadi yang diperlukan termasuk jenis bansos yang ingin Anda terima, dalam hal ini BLT untuk balita yang termasuk dalam bansos PKH.

Setelah proses pengajuan data pribadi selesai, Kementerian Sosial melakukan verifikasi dan validasi data.

Baca Juga: Beli Tiket Konser Coldplay Pakai Pinjol? Simak Imbauan OJK Ini Sebelum Menyesal

Masyarakat tinggal menunggu sambil rutin mengecek status pendaftaran sebagai KPM melalui website cekbansos.kemensos.go.id

Demikian penjelasan cara daftar BLT balita 2023 agar dana PKH bisa cair Mei.***

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x