Cara Cek Penerima BPNT Juni 2023 di cekbansos.kemensos.go.id, Ada Bantuan Rp200.000!

- 12 Juni 2023, 16:33 WIB
Berikut informasi cara cek penerima BPNT Juni 2023 di cekbansos.kemensos.go.id, untuk mendapatkan bantuan uang tunai senilai Rp200.000.*
Berikut informasi cara cek penerima BPNT Juni 2023 di cekbansos.kemensos.go.id, untuk mendapatkan bantuan uang tunai senilai Rp200.000.* /ANTARA/Indrianto Eko Suwarso/

 

Perkiraan tersebut dilihat dari pencairan beberapa bulan lalu yang diakumulasikan untuk 2 bulan.

Jadi, masyarakat tidak perlu khawatir terkait BPNT 2023 bulan Mei, yang tidak kunjung cair.

Baca Juga: Apakah Bansos PKH Tahap 2 2023 Bulan Juni Sudah Cair Hari Ini? Cek Infonya

Terkait jadwal pencairan BPNT Juni 2023, diprediksi akan cair di minggu ketiga bulan ini. Tetapi, prediksi tersebut bisa saja meleset. Masyarakat disarankan untuk cek berkala di website Kemensos.

Menjelang pencairan masyarakat dianjurkan untuk cek penerima BPNT Juni 2023 di cekbansos.kemensos.go.id.

 

Ini cara cek penerima BPNT Juni 2023, siapkan KTP untuk memasukan data diri, berikut langkah-langkahnya:

1. Masuk ke cekbansos.kemensos.go.id
2. Isi wilayah secara lengkap dan sama seperti di KTP
3. Isi nama lengkap calon penerima bansos
4. Masukan kode ke kotak yang ada
5. Klik cari data

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah