Kategori Penerima PKH Tahap 2 yang Mulai Cair Rp750.000 Juni Ini, Cek di cekbansos.kemensos.go.id

- 13 Juni 2023, 10:09 WIB
Ilustrasi - PKH tahap 2 akan mulai dicairkan pada Juni 2023 ini.
Ilustrasi - PKH tahap 2 akan mulai dicairkan pada Juni 2023 ini. /

Keluarga yang memiliki penyandang disabilitas akan menerima Rp600.000.

Baca Juga: 7 Lokasi Sate Terkenal di Situbondo, Harga Terjangkau, Rasa Dijamin Bikin Nagih, Ini Alamatnya

Keluarga yang memiliki anggota lansia akan menerima Rp600.000.

Penyaluran PKH tahap 2 ini akan dilakukan melalui Bank Himbara (BNI, BRI, Bank Mandiri, dan BTN) serta Kantor Pos.

 

Masyarakat dapat mengakses langsung daftar penerima manfaat bansos PKH tahap 2 yang mulai dicairkan pada bulan Juni 2023 ini. Cukup dengan menggunakan KTP sebagai identitas diri untuk mengetahui daftar penerima manfaat tersebut.

Untuk mengecek status penerima PKH tahap 2, dapat dilakukan dengan mengakses situs resmi Kemensos di alamat cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: 9 Tempat Makan Bakso yang Wajib Dicoba di Cilegon

Berikut adalah langkah-langkah untuk mengecek daftar keluarga penerima manfaat atau KPM melalui akses sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah