BPNT Tahap 3 2023 Kapan Cair di Jawa Barat dan Jawa Tengah? Simak Tanggalnya di Sini

- 19 Juni 2023, 17:35 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos BPNT tahap 3 tahun 2023 untuk Jawa Barat dan Jawa Tengah.
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos BPNT tahap 3 tahun 2023 untuk Jawa Barat dan Jawa Tengah. /ANTARA/Fikri Yusuf/

Jadi bagi masyarakat yang sudah menerima dana BPNT tahap 1 dan 2 2023 sebesar Rp400,000 maka bulan Juni 2023 BPNT akan memasuki tahap 3 2023 sebesar Rp200,000.

Jadi total dana bantuan langsung tunai BPNT ialah sebesar Rp600,000.

Lantas, BPNT Tahap 3 2023 Kapan Cair di Jawa Barat dan Jawa Tengah?

Baca Juga: Soal Pertandingan Indonesia vs Argentina, Ma'ruf Amin: Niatnya Mau Nonton, Tapi Nggak Tahu Nanti

BPNT tahap 3 2023 sudah cair secara bertahap pada 30 April 2023 lalu.

Maka sudah pasti memasuki bulan Juni ini BPNT tahap 3 2023 sudah cair namun untuk mengetahui tanggal pencairannya yakni dengan mengakses link cekbansos.kemensos.go.id

Berikut tim Pikiranrakyat-Depok.com telah merangkum cara akses cekbansos.kemensos.go.id:

Baca Juga: 7 Amalan di Bulan Zulhijah yang Sayang untuk Dilewatkan, Apa Sajakah?

- Akses link cekbansos.kemensos.go.id

- Masukkan nama provinsi, kecamatan, kelurahan, kota dan desa.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah