BPNT Juli 2023 Kapan Cair Rp200.000? Cek Jadwal Pencairan dan Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 4 Juli 2023, 12:14 WIB
Informasi pencairan BPNT Juli 2023
Informasi pencairan BPNT Juli 2023 /ANTARA/

PR DEPOK - Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) sampai saat ini masih disalurkan oleh kemensos untuk membantu masyarakat kecil atau tidak mampu.

BPNT baru saja akan kembali disalurkan di bulan Juli 2023, dengan besaran Rp200.000 dan akan disalurkan dalam bentuk tunai.

Cek jadwal pencairan BPNT Juli 2023 di sini dan penerima bansos dengan memasukan identitas di cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: 3 Tempat Soto Boyolali di Depok Rasa Gurih Syeger Kalian Wajib Coba

BPNT Juli 2023 tidak disalurkan dalam bentuk sembako tetapi dalam bentuk tunai sebesar Rp200.000.

Bantuan tunai Rp200.000 akan disalurkan setiap bulannya hingga Desember 2023, kepada masyarakat yang berstatus KPM.

BPNT Juli 2023 disalurkan langsung ke Bank Himbara, kemudian baru dibagikan kepada masyarakat ke rekening KPM atau KKS.

Baca Juga: Sempat Jadi Buronan, Polda Metro Jaya Tangkap Si Kembar Penipuan HP

Masyarakat yang berstatus KPM diharuskan untuk memiliki KKS agar mempermudah pencairan Bansos di ATM milik negara.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah