Geo Tagging Bisa Menjadi Alasan Bansos BPNT Tahap 3 Tak Kunjung Cair? Simak Infonya

- 5 Juli 2023, 09:10 WIB
Simak penjelasan tentang geo tagging disebut-sebut berpengaruh ke pencairan BPNT Juli 2023.
Simak penjelasan tentang geo tagging disebut-sebut berpengaruh ke pencairan BPNT Juli 2023. /Antara/HO/Pos Indonesia/

PR DEPOK  - Pada awal Juli 2023 pencairan bansos BPNT tahap 3 bulan Mei-Juni sudah masuk ke rekening melalui Bank Himbara yaitu BSI, BNI, BRI, dan Mandiri.

Besaran bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dicairkan pemerintah yaitu Rp400.000 yang disalurkan di seluruh wilayah Indonesia yang kini tidak lagi berbentuk sembako.

Hal tersebut diketahui oleh PikiranRakyatDepok.com dari anggota grup di media sosial yang tergabung dengan grup penerima bansos program pemerintah PKH dan BPNT.

Baca Juga: Cek Besaran Dana PKH Tahap 3 yang Cair Juli 2023 dan Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.id

“Alhamdulillah Pasuruan, Jatim sudah cair BPNT bunda,’ tulis akun Dewi Ma** dikutip PikiranRakyatDepok.com dari grup fb Info PKH dan BPNT cair 2023,  Selasa, 4 Juli 2023.

“Alhamdulillah Nganjuk KKS BRI sudah cair RP400 ribu, tetapi Rp200 ribu nya berupa sembako, yang Rp200 ribu lagi tunai,” tulis akun Abyzar ber***.

Berdasarkan unggahan dari penerima manfaat bahwa BPNT yang sudah cair pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) terbitan tahun 2017 sampai terbitan 2023 dana yang dicairkan melalui BNI, BRI, Mandiri, dan Bank Syariat Indonesia (BSI) yang merupakan Bank penyalur khusus daerah Aceh, namun belum semua Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menerima saldo tersebut.

Baca Juga: Jadwal RCTI hari ini, 5 Juli 2023: Ikatan cinta, Silet hingga Sinetron Unggulan

“Saya KKS 2021 belum cair bunda, Probolinggo,” tulis akun Kastura**.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x