BLT Anak Sekolah Rp1,1 Juta Cair Juli 2023, Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Nama Penerima PKH

- 12 Juli 2023, 14:00 WIB
BLT Anak Sekolah Rp1,1 juta cair Juli 2023 melalui program PKH.
BLT Anak Sekolah Rp1,1 juta cair Juli 2023 melalui program PKH. /ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin

Nominal BLT Anak Sekolah yang Cair Juli 2023

Adapun nominal BLT Anak Sekolah berbeda setiap jenjang. Namun, jika ditotalkan mencapai Rp1,1 juta per tahap.

Baca Juga: 6 Hotel Murah di Bawah Rp500.000 di Sekitar Malang, Ada Fasilitas Ini

Berikut nominal BLT Anak Sekolah yang cair Juli 2023:

- Siswa SD sebesar Rp225.000 per tahap

- Siswa SMP sebesar Rp375.000 per tahap

- Siswa SMA sebesar Rp500.000 per tahap

Baca Juga: Lagi di Bandung? Yuk, Kunjungi 7 Tempat Bakso Enak di Cisarua Ini!

Dalam setahun, penyaluran BLT Anak Sekolah dilakukan dalam empat tahap sesuai dengan penyaluran PKH pada umumnya.

Dengan demikian, total BLT Anak Sekolah yang diterima peserta didik sepanjang tahun yaitu, siswa SD senilai Rp900.000, siswa SMP senilai Rp1,5 juta, dan siswa SMA senilai Rp2 juta.

Jadwal Pencairan BLT Anak Sekolah 2023

Tahap 1: Januari, Februari, Maret 2023

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah