PKH Agustus 2023 Sudah Cair Rp750.000? Cek Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.id

- 4 Agustus 2023, 21:20 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal PKH Agustus 2023 dan kategori penerima bansosnya.
Berikut ini merupakan informasi soal PKH Agustus 2023 dan kategori penerima bansosnya. /ANTARA/Ari Bowo Sucipto/

PR DEPOK - Benarkah PKH Agustus 2023 sudah cair Rp750.000? Segera cek informasinya di artikel ini.

Seperti diketahui, pemerintah melalui Kemensos kembali melanjutkan pencairan bansos PKH yang belum tuntas pada bulan Juli lalu di bulan Agustus 2023.

PKH Agustus 2023 sendiri adalah program bansos Tahap 3, yang akan berlangsung hingga akhir September 2023 mendatang.

Baca Juga: Agustus PKH 2023 Cair Lagi! Simak Cara Cek Penerimanya

Penerima PKH Agustus 2023 merupakan masyarakat yang kurang mampu dan sudah terdaftar di DTKS Kemensos sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Adapun KPM PKH Agustus 2023 ini, nantinya akan dibagi menjadi tujuh kategori penerima dengan nominal masing-masing yang berbeda, seperti:

1. PKH Agustus 2023 untuk Ibu hamil sebesar Rp750.000 per tahap.

Baca Juga: Ramai Pol ! Ini 7 Tempat Makan Sate Enak di Brebes, Cek Lokasi di Sini

2. PKH Agustus 2023 untuk balita sebesar Rp750.000 per tahap.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah