Kapan BPNT September 2023 Mulai Cair? Bagaimana Cara Cek Penerima Bansosnya? Cek Infonya di Sini

- 2 September 2023, 06:59 WIB
Ilustrasi pencairan BPNT September 2023.
Ilustrasi pencairan BPNT September 2023. /Unsplash/Mufid Majnun

PR DEPOK - Kapan BPNT September 2023 mulai cair? Lalu bagaimana cara cek penerima bansosnya? Simak informasi selengkapnya melalui artikel ini.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) kini sudah memasuki pencairan bulan September 2023 setelah berhasil dicairkan pada Agustus lalu.

Baru memasuki tanggal 1, para penerima manfaat mulai mencari informasi mengenai pencairan BPNT September 2023 ini.

Baca Juga: Rekomendasi Gudeg di Karawang yang Ngeunah Pisan! Sok OTW ke Lokasi Ini

 

BPNT hanya akan diberikan kepada para penerimanya yang sudah terdaftar di DTKS secara resmi.

Pemerintah melalui Kemensos akan mencairkan Rp200.000 ribu per bulan untuk para penerimanya.

Penyaluran BPNT biasanya akan disalurkan dengan skema penyaluran per bulan atau rapelan dari bulan-bulan sebelumnya.

Pencairan BPNT dapat melalui Bank Himbara seperti Bank Mandiri, BNI, BRI, BTN, BSI. Atau bisa juga lewat Kantor Pos Indonesia secara kolektif.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah