Cara Cek Saldo KJP Plus yang Cair November 2023 Melalui HP

- 6 November 2023, 16:36 WIB
informasi cara cek saldo KJP Plus November 2023.
informasi cara cek saldo KJP Plus November 2023. /Dok. kjp.jakarta./

PR DEPOK – Informasi mengenai KJP Plus yang cair November 2023, termasuk cara cek saldo lewat HP bisa disimak di artikel ini.

Demi meningkatkan akses dan kualitas pendidikan yang lebih baik, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengadakan Program Kartu Jakarta Pintar atau KJP Plus bagi warga yang tidak mampu mendapatkan pendidikan 12 tahun yaitu hingga tamat SMA atau SMK.

Pembiayaan KJP Plus dilakukan melalui dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi DKI Jakarta dan diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut.

Baca Juga: 5 Mie Ayam Enak di Bojongsoang, Porsinya Bikin Kenyang dan Harganya Bersahabat

· Meningkatkan akses layanan pendidikan dari usia 6 tahun hingga 21 agar dapat melaksanakan pendidikan wajib 12 tahun.

· Mencegah murid dari kemungkinan putus sekolah akibat masalah ekonomi

· Mendorong murid yang putus sekolah akibat biaya agar kembali bersekolah

Baca Juga: Tanggal Pencairan KJP Plus November 2023, Cek Estimasi di Sini Lengkap dengan Cara Cek Nama Penerima

Persyaratan untuk Mendapatkan KJP di Bulan November

Sebelum anak mendapatkan KJP harus memenuhi beberapa syarat sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x