Cara Cek Status Penerima di kjp.jakarta.go.id, KJP Plus Bulan November 2023 Kapan Cair ke Rekening? Cek di Sin

- 6 November 2023, 12:12 WIB
Cara cek status penerima dana bantuan KJP Plus di bulan November 2023.
Cara cek status penerima dana bantuan KJP Plus di bulan November 2023. /Instagram @siswajakarta

PR DEPOK – Ketahui informasi mengenai cara cek status penerima di kjp.jakarta.go.id, KJP Plus bulan November 2023 kapan cair ke rekening? Cek di sini.

 

Bagi peserta didik, segera lakukan pengecekan status penerima di kjp.jakarta.go.id untuk memastikan bahwa namanya masih terdaftar dan ditetapkan sebagai penerima KJP Plus bulan November 2023.

Bantuan KJP Plus bulan November 2023 ini menyasar peserta didik tingkat SD, SMP, SMA, SMK, dan PKBM yang terdaftar sebagai penerima bantuan di kjp.jakarta.go.id.

Bagi yang terdaftar, akan ada bantuan tunai yang bisa peserta didik cairkan di Bank DKI. Bantuan tunai ini akan cair kepada peserta didik dengan besaran yang berbeda-beda sesuai tingkat pendidikannya.

Baca Juga: Rekomendasi 8 Tempat Kuliner Enak dan Nyaman di Pemalang, Cocok Bawa Keluarga Besar

Sebelum mengetahui kapan KJP Plus bulan November 2023 cair, peserta didik harus memastikan terlebih dahulu jika namanya masih masuk dalam daftar penerima bantuan KJP. Berikut adalah cara cek status penerima di kjp.jakarta.go.id.

1. Masuk ke laman kjp.jakarta.go.id

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah